Sunday, March 31, 2019

Pondasi Bore Pile bisa sebagai pengganti Pancang

Pondasi bor pile bisa sebagai pengganti pancang

Pondasi bor pile dengan alat minicrane bisa di katakan pondasi pengganti tiang pancang.

Beberapa pelanggan kami banyak yang menggunakan pondasi dengan metode bore pile minicrane dengan alasan lokasi tidak memungkinkan adanya pelaksanaan pemancangan menggunakan alat berat droph hamer maupun jack in pile

Beberapa unsur yang menyebabkan tidak dapat di laksanakan pemancangan droph hamer maupun jack in pile di antaranya:

Pemancangan droph hamer

  1. Lokasi yang sempit dan berukuran kecil tidak memungkinkan peralatan besar beroprasi didalamnya.
  2. Mobilisasi peralatan harus menggunakan ahamer tronton,hal ini di karenakan akses menuju lokasi sangat sempit dan tidak memungkinkan armada yang cukup besar masuk melewati jalan tersebut sedangkan peralatan droph hamer harus menggunakan armada besar hingga sampai lokasi.
  3. Droping matrial harus menggunakan angkutan tronton pula untuk membawa pal atau tiang pancang menuju lokasi.
  4. Pelaksanaan pemancangan tidak memungkinkan adanya lokasi yang berdekantan dengan bangunan warga sekitar. Dan resiko keretakan pada bangunan sekeliling sangat besar. Untuk itu pondasi bor pile adalah sebagai penggantinya


Jack in pile.
  1. Mobilisasi jack in pile memerlukan akses yang sangat memadai karena dalam mobilisasi menggunakan armada tronton pula. Dalam mobilisasi alat jack in pile yaitu untuk alatnya bisa mencapai tiga tronton selain crane service.
  1. Ongkos mobilisasi sangat terbilang besar hal ini tidak sesuai jika pondasi yang di butuhkan dengan jumlah sedikit.

Untuk itu pondasi jenis bor pile minicrane atau pondasi cor di tempat adalah solusi terbaik mengingat lahan yang sempit dan sulit sebagai pondasi pengganti pancang. Akan tetapi ada beberapa kekurang  menggunakan pondasi jenis bor pile tersebut,diantaranya lahan menjadi kotor akibat limbah yang di hasilkan di saat pengeboran maupun pengecoran. waktu pelaksanaan agak lambat karena semua matrial di rangkai dan di kerjakan di tempat.



Kami siap membantu jika membutuhkan jasa bor pile alat mini untuk pembuatan pondasi dalam dengan kemampuan kami dari diameter 30cm hingga diameter 60cm sesuai kebutuhan pondasi bangunan anda. Kami menawarkan harga jasa bor pile yang bersaing sesuai dengan pelayanan yang kami berikan. Kerjasama yang baik dan mengutamakan kualitas adalah komitmen kami. Silahkan hubungi kami di contact yang telah kami sediakan.






No comments:

Post a Comment